Journal Gamas

Label


lisensi

Juli 15, 2023, 08.54 WIB
Last Updated 2023-07-15T01:54:03Z
EksosbudHeadline

Peduli Lingkungan Sat Brimob Polda Jabar Bersihkan Sampah

Advertisement

BANDUNG | JOURNALGAMAS.COM,-

Kebersihan menjadi hal penting dalam kehidupan, untuk menciptakan lingkungan yang sehat tentunya harus dilakukan upaya-upaya, seperti yang dilakukan Masyarakat dan Anggota TNI & Polri yang melaksanakan manajemen kebersihan di Alun - alun Singaparna, Kab. Tasikmalaya. Agar masyarakat terhindar dari penyakit dan dapat beraktivitas dengan nyaman.

Hari ini Kami Melaksanakan Manajemen Kebersihan dengan tujuan agar kebersihan lingkungan tetap terjaga apalagi disaat seperti ini sedang banyak virus baru bermunculan, selain itu juga kegiatan ini berguna untuk mendekatan diri dengan masyarakat dan memberi contoh kepada masyarakat agar selalu menjaga kebersihan lingkungan sekitar.

Dansat Brimob Polda Jabar Kombes Pol. Yuri Karsono, S.I.K mengatakan sebagai pendekatan Polisi dengan masyarakat untuk mengetahui permasalahan dan gangguan yang ada di tengah masyarakat anggota Brimob selalu hadir dan siap mengayomi untuk menciptakan kondusifitas wilayah masing. Pungkasnya.




(Moris)